{Cara Membuat yang Renyah! Sup Tahu Simple

Sup Tahu Simple.

Sup Tahu Simple Cara membuatnya tidak sulit Sup Tahu Simple menggunakan 11 bahan dan 3 langkah. Berikut cara memasak nya.

Bahan yang diperlukan Sup Tahu Simple

  1. Dibutuhkan 1 bks Tahu putih.
  2. Dibutuhkan 1 buah Brokoli.
  3. Siapkan 1 buah Wortel.
  4. Dibutuhkan 8 btr Telur puyuh.
  5. Siapkan 1 ons Udang kupas.
  6. Dibutuhkan 1 btg Daun bawang (saya pakai batangnya saja).
  7. Dibutuhkan 1 sdt Lada bubuk.
  8. Dibutuhkan Secukupnya garam.
  9. Siapkan Secukupnya kaldu bubuk (saya pakai kaldu jamur).
  10. Dibutuhkan 2 sdm Kecap asin.
  11. Dibutuhkan 2 sdm Kecap ikan.

Langkah Pembuatan Sup Tahu Simple

  1. Potong2 tahu jadi kotak kecil2, lalu siangi brokoli & wortel lalu potong2, kemudian siangi udang. Cuci bersih semua bahan lalu untuk udang lumuri dengan jeruk nipis agar tidak bau amis.
  2. Setelah dicuci bersih, rebus brokoli & wortel hingga jadi lunak setelah lunak masukkan udah & biarkan hingga udang matang terlebih dahulu. Setelah itu masukkan telur puyuh yang sudah direbus kedalam masakkan & aduk rata dengan sayur beserta udang. Biarkan mendidih kembali.
  3. Setelah air mendidih kembali, masukkan batang daun bawang, kemudian masukkan garam, kaldu bubuk, lada bubuk, kecap asin & kecap ikan kedalam masakkan. Aduk rata & biarkan mendidih sebentar. Setelah mendidih kecilkan api sedikit lalu tester rasa masakannya. Apabila sudah sesuai matikan kompor lalu sajikan sup tahu hangat2 untuk keluarga tercinta 😍😍🙏🏻🙏🏻.

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel